Wednesday, November 17, 2010

Rubiks (3x3) Tahap 3

TAHAP 3

BALIK WARNA PUTIH SEHINGGA DARI ATAS BERADA DI BAWAH...
LETAKAN WARNA BIRU SEBAGAI SISI DEPAN.. SEHINGGA SEBELAH KANAN ADALAH WARNA MERAH.. SAYA BERASUMSI SEBELAH KIRI ADALAH WARNA ORANGE.
nb : setiap warna pada rubik pasti tidak sama, tetapi ada juga yang sama..
kemudian ikuti petunjuk di bawah ini...
jika warna biru tsb ingin diletak-an disebelah kanan
JIKA WARNA BIRU INGIN DILETAKAN DISEBELAH KIRI
UNTUK TAHAP KETIGA CUKUP SIMPLE HANYA 2 LANGKAH ITU SAJA YG HARUS DILAKUKAN...
SEMPURNAKAN KE-4 SISI-NYA (tidak termasuk sisi atas dan bawah, hanya sisi depan,samping dan belakang) SEPERTI GAMBAR YG PALING ATAS SENDIRI dengan cara ulangi langkah2 tsb di atas

utk tahap ke-4 . tunggu postingan saya berikutnya ^_^"

Popular Posts